Dengarkan Kami Belum Tentu (Explicit) lagu dari .Feast dengan lirik

Kami Belum Tentu (Explicit)

.Feast13 Sep 2018

Lirik Kami Belum Tentu (Explicit)

Tiang masih berdiri

Bendera makin tinggi

Berkibar tiap pagi

Dimakan matahari

Merah makin memudar

Yang bunglon merasa benar

Putih makin menguning

Yang pintar masih berpaling

Ditinggal beasiswa

Tenang kawan, tak apa

Bertahan, buat apa?

Belum ada artinya

Masih dipeluk setan

Alergi peradaban

Alergi kemajuan

Mendorong kemunduran

Pemimpin di esok hari

(Adakah yang cukup mampu?)

Mewakilkan suara kami

(Jelas tak ada yang tahu!)

Ada yang cukup peduli

Umat yang dikelabui

Melupakan masa lalu

(Namun kami belum tentu!)

Earth-03 kerusuhan lagi

Earth-04 perang nuklir lagi

Jadikan pelajaran

Jangan sampai rusak beneran

Earth-02 masih main tusuk

Tiap hari kian buruk

Ayo cepat mending rujuk

Jangan sampai salah tunjuk

Pemimpin di esok hari

(Adakah yang cukup mampu?)

Mewakilkan suara kami

(Jelas tak ada yang tahu!)

Ada yang cukup peduli

Umat yang dikelabui

Melupakan masa lalu

(Namun kami belum tentu!)

Pemimpin di esok hari

(Adakah yang cukup mampu?)

Mewakilkan suara kami

(Jelas tak ada yang tahu!)

Ada yang cukup peduli

Umat yang dikelabui

Melupakan masa lalu

(Namun kami belum tentu!)

Apa guna gelar kami

(Siapa yang sudah tahu?)

Jadi apa tua nanti

(Tentu kami belum tahu!)

Tumblr Reddit diblok lagi

(Siapa bilang situs biru?)

Untuk apa terkoneksi

(Jika masih mati lampu?)

Cukup dikasih hati

(Masih minta tambah paru!)

Pura-pura bersih lagi

(Bagaikan Kalpataru!)

Jelas-jelas tangan besi

(Masih berlagak rindu!)

Sembah Tuhan tiap minggu

(Tapi masih lempar batu!)

Ada yang cukup peduli

Umat yang dikelabui

Melupakan masa lalu

(Namun kami belum tentu!)

Ada yang cukup peduli

Umat yang dikelabui

Melupakan masa lalu

 

(Namun kami belum tentu!)

Komentar untuk Kami Belum Tentu (Explicit) (148)

joox329227900
joox329227900

iya gw paham bg,tpi emng beda hurup antara kapital dan kecil ( biasa) emang memengaruhi makna ya? tanya doang ini sumpah dah

gak ada yg namanya kristenisasi di lagu ini. tergantung kita memaknainya aja, Sembah tuhan tiap minggu. minggunya huruf kecil, bkn Minggu

joox329227900
joox329227900

kalpataru apaan dah bg maksud ny, kalpataru kan bahasa sansekerta artinya pohon kehidupan,itu maksudnya kotor ,baik apa gimana?

pemburu kertas
pemburu kertas

situs biru = pekob

pemburu kertas
pemburu kertas

gua yg agama islam aja ngerasa klo ini lagu buat semua agama bukan tertuju pada satu agama

gak ada yg namanya kristenisasi di lagu ini. tergantung kita memaknainya aja, Sembah tuhan tiap minggu. minggunya huruf kecil, bkn Minggu

Nila Maulina Safitri
Nila Maulina Safitri

Siapa yang sering ibadah minggu?itudh jawabannya kakak

minggu huruf kecil.. bisa Senen, Selasa, Rabu, Kamis, Jumat, Sabtu, Minggu

Juni Artawan
Juni Artawan

Keliatan bagaimana nilai Bahasa Indonesianya

minggu huruf kecil.. bisa Senen, Selasa, Rabu, Kamis, Jumat, Sabtu, Minggu

xz
xz

brazikowaz sinyom ilikipaidiede uraaa

xz
xz

fortinaiti ila babaji

Raihan Rawadi
Raihan Rawadi

ngakak 😂

lagu kristen :v

Ibra
Ibra

Ini lagu uda bisa masuk kategori rock bro, dari ritme, tempo yang upbeat, walau nada ga tinggi tapi vibe nya menggebu gebu, lirik juga pemberontakan, cukuplah rock rock tipis bro

yg bener aja min.. bkn lagu rock ini min.. hhh