Dengarkan Satu-Satunya lagu dari HIVI! dengan lirik

Satu-Satunya

HIVI!13 Nov 2018

Lirik Satu-Satunya

Kamu bilang aku tak sama

Tak seperti saat pertama

Aku bilang mungkin fikiranmu saja

Kamu bilang ku tak peduli

Tak seperti pertama kali

Aku bilang janganlah ragu sendiri

Mengapa

Mengapa oh mengapa

Banyak keraguan dalam hatimu

Oh kasih

Dengarkanlah

Hanya kamulah satu-satunya

Di antara

Yang pernah singgah di relung jiwa

Dan takkan pernah lagi ada

Manusia lainnya

Sudah cukup satu

Hanya kamulah satu-satunya

Kamu bilang kamu berubah

Dulu kurus sekarang gajah

Aku bilang semua manusia berubah

Mengapa

Mengapa oh mengapa

Banyak keraguan

Dalam hatimu oh kasih

Dengarkanlah

Hanya kamulah satu-satunya

Di antara

Yang pernah singgah di relung jiwa

Dan takkan pernah lagi ada

Manusia lainnya

Sudah cukup satu

Hanya kamulah satu-satunya

Manusia diciptakan berpasang-pasangan

Untuk saling mencinta

Untuk saling percaya

Dengarkanlah

Hanya kamulah satu-satunya

Di antara

Yang pernah singgah di relung jiwa

Dan takkan pernah lagi ada

Manusia lainnya

Sudah cukup satu

Hanya kamulah satu-satunya

Dan tak akan pernah lagi ada

Manusia lainnya

Sudah cukup satu

Hanya kamu

Hanya kamu

 

Hanya kamulah satu-satunya

Komentar untuk Satu-Satunya (654)

DFH
DFH

kerr

DFH
DFH

hai

RosyanaDewi26
RosyanaDewi26

ksini gra2 Igs Arya saloka 🥰

PLAY ▶️
PLAY ▶️

check my playlist guys 💫

Moonlight
Moonlight

Hallo, kalau berkenan boleh check playlist aku ya temen-temen, thank you!🌙💗

fredii89
fredii89

berasa di Dufan? ketahuan ga terlalu paham musik. dah jelas jelas opening Miri Depapepe wkwkw

purboretno_
purboretno_

di antara yg pernah singgah direlung jiwa dan tak kan pernah lagi adaa manusiaa lainnya sudah cukup satuu rehan lah satu satu nyaa wkwk

iisann
iisann

hahahahah

Yg judulnya intro😂

Indri Sumule
Indri Sumule

Berasa di dufan

Nathalia Onibala
Nathalia Onibala

Bawaannya Happy aja dengar ni lagu ❣️😍