Billie Eilish

883.6k pengikut

Billie Eilish Bukanlah Bintang Pop Pasaran Yang Kamu Kenal Jauh sebelum dia merayakan ulang tahun yang ke-17 pada bulan desember, penyanyi Billie Eilish telah memiliki pencapaian yang diperlukan untuk dipanggil seorang bintang pop di era modern ini. Lagu-lagu yang ditulisnya bersama saudara laki-lakinya –Finneas- telah diputar sebanyak milyaran kali pada berbagai platform digital, mengadakan konser yang semua tiketnya sold-out, hingga tampil pada acara Ellen De Generes dan Jimmy Fallon, kemudian mengumpulkan hingga 15 juta lebih pengikut di Instagram. Diantara sekian banyak pengikutnya, banyak yang telah memulai untuk mengadopsi fashion dari Billie Eilish –mata sayu (seperti bosan), rambut yang diwarnai biru elektrik dan ungu pucat, dan pakaian baggy yang kebesaran.- Walaupun masih mendapatkan tatapan aneh dari orang-orang diluar fansnya, tampilan Eilish ini terkenal dengan kumpulan remaja yang rela menghabiskan ratusan dolar untuk membeli merchandise yang dibuatnya sendiri. Setelah “When We All Fall Asleep” dan lagu “Where Do We Go?” dirilis via Darkroom/Interscope, memperkuat karir Eilish dalam dunia musik dan reputasi yang terus berkembang sebagai bisnis unicorn di abad ke-21 yang merepresentasikan semua kreatifitas dan harapan komersil dari budaya milenial. Eilish sendiri penuh dengan kontradiksi. Musiknya yang murung “When the Party` Over”, dan sindiran yang menggigit “Wish You Were Gay”. Menggabungkan genre pop, EDM, industrial, trap, dan bahkan jazz. Warna musik elektriknya sungguh mengejutkan namun berpadu, dipegang dengan vokal yang lembut dan penyampaian yang nakal. Walaupun tidak selalu cocok dimasukkan dalam kategori musik tertentu, album debutnya memecahkan rekor hanya dalam satu minggu saja. Karakter paling menonjol dari musik Eilish adalah vokalnya. Dia sering bernyanyi dalam bisikan yang sangat lunak, dia mengerang atau belting saat refrain dan teknik tersebut selalu diisi dengan melankolis. Vokal Eilish selalu berubah-ubah sebagaimana musiknya. Lagu “Bad Guy” bercerita tentang fenomena maskulinitas yang toksik dalam kehidupan sehari-hari, dan Eilish menyindirnya dengan pintar di lagu ini. Di lagu “Bury a Friend” dia bernyanyi dari perspektif monster di bawah tempat tidurnya. Lirik yang mengganggu di masukkan pada lagu bentuk lagu yang tidak sempurna dengan refrain yang aneh dan bridge yang berada pada posisi yang tidak biasa. Hal ini memberikan efek yang tidak stabil ketika didengar sehingga pendengar dibawa ke alam lain. Lagu “bury a Friend” telah di tayangkan lebih dari 300 juta kali di YouTube dan Spotify. Setiap subjek adalah sumber inspirasi dari musik Eilish –cinta, depresi, high-fashion, fast fashion, pop, dan hip-hop-. Dia memadukan semua subjek ini kedalam musik dan image untuk mencerminkan kehidupan sosial post-modern dimana generasi sebayanya menghadapi hal tersebut sehari-hari. Banyak musisi-musisi muda berbakat yang mengupload remix buatan mereka di SoundCloud atau YouTube, tapi tindakan cuek Eilish terhadap musik dan fashion yang berkembang saat ini menangkap perhatian generasi Z.

Baca Lebih Lanjut

Tentang Billie Eilish :

Billie Eilish Bukanlah Bintang Pop Pasaran Yang Kamu Kenal Jauh sebelum dia merayakan ulang tahun yang ke-17 pada bulan desember, penyanyi Billie Eilish telah memiliki pencapaian yang diperlukan untuk dipanggil seorang bintang pop di era modern ini. Lagu-lagu yang ditulisnya bersama saudara laki-lakinya –Finneas- telah diputar sebanyak milyaran kali pada berbagai platform digital, mengadakan konser yang semua tiketnya sold-out, hingga tampil pada acara Ellen De Generes dan Jimmy Fallon, kemudian mengumpulkan hingga 15 juta lebih pengikut di Instagram. Diantara sekian banyak pengikutnya, banyak yang telah memulai untuk mengadopsi fashion dari Billie Eilish –mata sayu (seperti bosan), rambut yang diwarnai biru elektrik dan ungu pucat, dan pakaian baggy yang kebesaran.- Walaupun masih mendapatkan tatapan aneh dari orang-orang diluar fansnya, tampilan Eilish ini terkenal dengan kumpulan remaja yang rela menghabiskan ratusan dolar untuk membeli merchandise yang dibuatnya sendiri. Setelah “When We All Fall Asleep” dan lagu “Where Do We Go?” dirilis via Darkroom/Interscope, memperkuat karir Eilish dalam dunia musik dan reputasi yang terus berkembang sebagai bisnis unicorn di abad ke-21 yang merepresentasikan semua kreatifitas dan harapan komersil dari budaya milenial. Eilish sendiri penuh dengan kontradiksi. Musiknya yang murung “When the Party` Over”, dan sindiran yang menggigit “Wish You Were Gay”. Menggabungkan genre pop, EDM, industrial, trap, dan bahkan jazz. Warna musik elektriknya sungguh mengejutkan namun berpadu, dipegang dengan vokal yang lembut dan penyampaian yang nakal. Walaupun tidak selalu cocok dimasukkan dalam kategori musik tertentu, album debutnya memecahkan rekor hanya dalam satu minggu saja. Karakter paling menonjol dari musik Eilish adalah vokalnya. Dia sering bernyanyi dalam bisikan yang sangat lunak, dia mengerang atau belting saat refrain dan teknik tersebut selalu diisi dengan melankolis. Vokal Eilish selalu berubah-ubah sebagaimana musiknya. Lagu “Bad Guy” bercerita tentang fenomena maskulinitas yang toksik dalam kehidupan sehari-hari, dan Eilish menyindirnya dengan pintar di lagu ini. Di lagu “Bury a Friend” dia bernyanyi dari perspektif monster di bawah tempat tidurnya. Lirik yang mengganggu di masukkan pada lagu bentuk lagu yang tidak sempurna dengan refrain yang aneh dan bridge yang berada pada posisi yang tidak biasa. Hal ini memberikan efek yang tidak stabil ketika didengar sehingga pendengar dibawa ke alam lain. Lagu “bury a Friend” telah di tayangkan lebih dari 300 juta kali di YouTube dan Spotify. Setiap subjek adalah sumber inspirasi dari musik Eilish –cinta, depresi, high-fashion, fast fashion, pop, dan hip-hop-. Dia memadukan semua subjek ini kedalam musik dan image untuk mencerminkan kehidupan sosial post-modern dimana generasi sebayanya menghadapi hal tersebut sehari-hari. Banyak musisi-musisi muda berbakat yang mengupload remix buatan mereka di SoundCloud atau YouTube, tapi tindakan cuek Eilish terhadap musik dan fashion yang berkembang saat ini menangkap perhatian generasi Z.

Nikmati lagu-lagu Billie Eilish di JOOX kapan saja! Setiap kali kita berbicara tentang seorang seniman dengan lagu dan album yang luar biasa, kita tidak bisa melewatkan satu nama yaitu Billie Eilish.Billie Eilish adalah salah satu artis populer yang memiliki pengikut 883,671 .Jika kamu juga mencari lagu -lagu Billie Eilish di sini lah tempatnya! Di Joox kami menyajikan kompilasi video musik dan lagu yang luar biasa dengan lirik yang benar-benar akan kamu nikmati!

Kamu mungkin suka